Walau Berbeda Partai, Ismail Sarlata, Fadila Saputra dan Alex Cowboy Maju untuk Pers Indonesia dan Masyarakat Riau

BARA NEWS RIAU

- Redaktur

Sabtu, 10 Februari 2024 - 23:59 WIB

50768 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKANBARU —– Walau berbeda Partai, tiga sosok Insan Pers Riau yang maju dikancah Pileg serentak 2024 menyatakan sikap untuk Insan Pers dan Masyarakat Riau pada Umumnya dan di Kabupaten/Kota pada Khususnya.

Ismail Sarlata, Fadila Saputra yang akrab disapa Fadil dan Alexander yang akrab disapa Alex Cowboy merupakan 3 (sosok) Insan Pers Riau yang maju dikancah Pileg serentak 2024 walau berbeda partai ini menyatakan sikap untuk Insan Pers dan Masyarakat yang ada di Provinsi Riau

Diperoleh Informasi, ke-3 (tiga) sosok Insan Pers dan Pendiri Organisasi yang ada di Riau bersama menyatakan sikap untuk Insan Pers dan Masyarakat Pekanbaru dan Provinsi Riau.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fadila Saputra sosok Insan Pers sejak tahun 2000 dan Pendiri Perusahaan Pers dan juga Pendiri Asosiasi Pedangang Pekanbaru, membenarkan adanya pernyataan sikap yang dinyatakan oleh ke-3 Insan Pers saat di hubungi awak media. Sabtu (10/2/2024)

” Benar, kami bertiga yakni saya sendiri Fadila Saputra, Alexander yang akrab disapa Alex Cowboy dan Ismail Sarlata. Sepakat menyatakan sikap untuk Insan Pers yang ada di Pekanbaru dan Provinsi Riau. ” ucap Fadila Saputra Caleg Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) nomor urut 4 Dapil 7 (Kec.Payung Sekali, Senapelan) ini kepada media.

Adapun kesepakatan pernyataan sikap kami untuk Insan Pers, kami bertiga yang apabila terpilihnya nantinya di Parlemen (DPRD) Pekanbaru dan Provinsi Riau. Maka kami berkewajiban menampung Aspirasi teman-teman Insan Pers yang ada di Pekanbaru dan Provinsi Riau, demi terwujudnya hak insan Pers untuk memperoleh perlindungan hukum dan hak lai nya, sebagaimana yang tersirat dalam Amandemen UU Dasar RI 1945 dan UU Pers nomor 40 tahun 1999 tentang Pers. beber Fadila Saputra.

Baca Juga :  Personil Koramil 04/Kubu Dampingi UMKM Pembuatan Bakso.

Sementara untuk masyarakat Pekanbaru dan Provinsi Riau, kami menyatakan sikap bersama untuk dapat memenuhi dan memperjuangkan apa yang patut diperjuangkan untuk masyarakat di Parlemen nantinya dengan saling bertukar fikiran di luar konteks Partai demi kemanusiaan.

Dan begitu juga halnya untuk organisasi yang kami pimpinan dan dirikan masing-masing saling mendukung dan mendongkrak demi kepentingan umum diatas kepentingan pribadi.

Di tempat terpisah dan dihari yang bersamaan, Sabtu (10/2/2024). Alex Cowboy Caleg DPRD Pekanbaru Partai Umat dan Ismail Sarlata Caleg DPRD Provinsi Riau Dapil 4 Rokan Hilir yang di Konfirmasi awak media via telp seluler, turut membenarkan adanya pernyataan sikap 3 Insan Pers maju dikancah Pileg 2024 ini.

Apa yang disampaikan saudara Fadila Saputra yang merupakan Insan Pers dan Pendiri Organisasi Pedagang Pekanbaru.

” Apa yang disampaikan saudara Fadila Saputra, tidak salah dan itu benar adanya. ” ucap Alex Cowboy Pendiri Aliansi Pejuang Tanah Melayu Riau (APTMR) dan Caleg DPRD kota Pekanbaru Partai Umat nomor urut 7 Dapil 2 (Kec.Rumbai,Rumbai Barat, Rumbai Timur) via telp seluler pribadinya saat di hubungi awak media

Baca Juga :  Kapolsek Kubu hadiri Safari Ramadhan di Musholla Al-Masyaf Kep.Sei.Kubu Hulu

Pernyataan sikap untuk Insan Pers dan masyarakat Pekanbaru dan Riau, sudah lama kami sepakati bersama secara lisan dan tertulis jika kita bertiga insan pers dapat terpilih sebagai wakil rakyat di DPRD kabupaten/kota dan Provinsi periode 2024-2019 mendatang.

Untuk insan Pers maka kami bersepakat untuk dapat memenuhi hak insan Pers sebagai mana yang tersirat dalam Amandemen UUD 1945 dan UU Pers serta mendongkrak bersama kemajuan Sumber Daya Manusia (SDM) Pers dari anggaran Pemerintah yang ada di kota Pekanbaru dan Provinsi Riau. Karena tidak dapat dipungkiri lagi, Pers merupakan garda terdepan dalam berbangsa dan bernegara dan merupakan pilah ke 4 Pembangunan yang selama ini tidak disentuh dan diperhatikan oleh Pemerintah melainkan dianggap sebelah mata. beber Alex Cowboy

Sementara, Ismail Sarlata Caleg DPRD Provinsi Riau Dapil 4 Rokan Hilir Nomor urut 5 Partai Persatuan Pembangunan, hanya mengatakan. ” Walau Kita Insan Pers yang maju berbeda Partai, namun tetap satu tujuan yakni memberikan yang terbaik untuk Insan Pers dan masyarakat yang ada di Provinsi Riau dan Kabupaten/Kota ”

Kami tidak memaksakan kehendak atas insan Pers yang ada di Provinsi Riau, namun kami yakin insan Pers yang ada di Riau akan mendukung Insan Pers manapun yang turut maju dikancah Pileg 2024 ini agar Pers terwakili di Parlemen nanti…… (Masrial/Team)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kampanye Paslon BIJAK Dijalan Suka Damai Simpang Kanan Dibanjiri Warga.
Lurah Bagan Hulu Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Bajir
Masyarakat Simpang Kanan Siap Sepenuh Hati Menangkan Paslon Bijak.
Cawabup Jhony Charles BBA,MBA Beserta Rombongan Kunjungi Warga Korban Kebakaran.
Cegah Kebakaran Lahan , Personil Koramil 04/Kubu Giat Patroli.
Gawat…!!! Team Operasional Penyelamatan Asset Negara Temukan Aktivitas Ilegal Logging Bebas Beroperasi di Bagansiapiapi
Polsek Kubu Salurkan Bantuan Sembako Pada Lansia Korban banjir.
Tokoh Pemuda bagan Sinembah Angkat Bicara Terkait Berita Asri Auzar Yang Diduga Memecah Belah Masyarakat Rohil.

Berita Terkait

Kamis, 24 Oktober 2024 - 21:42 WIB

Kampanye Paslon BIJAK Dijalan Suka Damai Simpang Kanan Dibanjiri Warga.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:34 WIB

Lurah Bagan Hulu Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Bajir

Kamis, 24 Oktober 2024 - 16:14 WIB

Masyarakat Simpang Kanan Siap Sepenuh Hati Menangkan Paslon Bijak.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Cawabup Jhony Charles BBA,MBA Beserta Rombongan Kunjungi Warga Korban Kebakaran.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 14:28 WIB

Gawat…!!! Team Operasional Penyelamatan Asset Negara Temukan Aktivitas Ilegal Logging Bebas Beroperasi di Bagansiapiapi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Polsek Kubu Salurkan Bantuan Sembako Pada Lansia Korban banjir.

Rabu, 23 Oktober 2024 - 23:02 WIB

Tokoh Pemuda bagan Sinembah Angkat Bicara Terkait Berita Asri Auzar Yang Diduga Memecah Belah Masyarakat Rohil.

Rabu, 23 Oktober 2024 - 22:52 WIB

Kampanye Paslon Bijak Didesa Bukit Pamugaran Simpang Kanan Ramai Dipadati Warga.

Berita Terbaru

ROKAN HILIR

Masyarakat Simpang Kanan Siap Sepenuh Hati Menangkan Paslon Bijak.

Kamis, 24 Okt 2024 - 16:14 WIB