Camat Kuba Hadiri Penyaluran BLT/DD Kepenghuluan Sungai Pinang.

PONIRIN

- Redaktur

Senin, 10 Juni 2024 - 10:45 WIB

5069 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Camat Kuba Hassan Usman S.Pd.MM dampingi Datuk Penghulu Sungai Pinang Hidayatullah saat membagikan BLT /DD pada warga.


Rohil – baranews.
Pemerintah Kepenghuluan Sungai Pinang Kecamatan Kubu Babussalam Kabupaten Rokan Hilir Provinsi Riau menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT ) dari Dana Desa tahap pertama tahun 2024.

Kegiatan dilaksanakan di Aula Kantor Kepenghuluan dihadiri langsung oleh Camat Kuba Hassan Usman S.Pd.MM ,Datuk Penghulu Sungai Pinang Hidayatullah, Pendamping Desa Tamrim MPdi ,Babinsa 
Sertu Rusli , Bhabinkamtibmas Briptu Zainuddin Usman Senin SH. ( 10/6-2024)

Sebanyak 60 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) kepenghuluan Sungai Pinang menerima BLT selama lima Bulan tahap Pertama dari Bulan Januari hingga Bulan Mei 2024 sebesar Rp 300.000,-/ Bulan sehingga warga yang dianggap kurang menerima sebesar Rp 1500.000,- ( Satu Juta Lima Ratus Ribu Rupiah).

Dalam penyampaiannya Camat Kuba Hassan Usman S.Pd.MM mengatakan ” Pemerintah sampai saat ini masih menganggarkan  Dana Bantuan Langsung kepada masyarakat sehingga dapat membantu Keperluan.

Camat juga menghimbau kepada masyarakat yang menerima bantuan supaya menggunakan bantuan ini sebaik mungkin.

Sementara Datuk Penghulua Sungai Pinang Hidayatullah menyampaikan kepada keluarga  Penerima Manfaat Kepenghuluan Sungai Pinang untuk menggunakan bantuan ini sesuai dengan keperluan.

” Dari pada dibelanjakan yang tidak berguna lebih baik di belikan  Beras supaya keluarga dapat menikmati.” 

Baca Juga :  Dukung Program Han Pangan,babinsa Koramil 04/Kubu Dampingi Petani.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Awasai Warga Asing Masuk Dengan Cara Ilegal, Personil Koramil 04/Kubu Swiping Pelabuhan.
Sejumlah Polemik Pengukuhan 24 Pjs. Penghulu di Rohil, Akas Virmandi Angkat Bicara Menggunakan Kacamata Administrasi
Kampanye Paslon BIJAK Dijalan Suka Damai Simpang Kanan Dibanjiri Warga.
Lurah Bagan Hulu Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Bajir
Masyarakat Simpang Kanan Siap Sepenuh Hati Menangkan Paslon Bijak.
Cawabup Jhony Charles BBA,MBA Beserta Rombongan Kunjungi Warga Korban Kebakaran.
Cegah Kebakaran Lahan , Personil Koramil 04/Kubu Giat Patroli.
Gawat…!!! Team Operasional Penyelamatan Asset Negara Temukan Aktivitas Ilegal Logging Bebas Beroperasi di Bagansiapiapi

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:47 WIB

Awasai Warga Asing Masuk Dengan Cara Ilegal, Personil Koramil 04/Kubu Swiping Pelabuhan.

Jumat, 25 Oktober 2024 - 10:34 WIB

Sejumlah Polemik Pengukuhan 24 Pjs. Penghulu di Rohil, Akas Virmandi Angkat Bicara Menggunakan Kacamata Administrasi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 21:42 WIB

Kampanye Paslon BIJAK Dijalan Suka Damai Simpang Kanan Dibanjiri Warga.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:34 WIB

Lurah Bagan Hulu Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Bajir

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:58 WIB

Cawabup Jhony Charles BBA,MBA Beserta Rombongan Kunjungi Warga Korban Kebakaran.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 15:09 WIB

Cegah Kebakaran Lahan , Personil Koramil 04/Kubu Giat Patroli.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 14:28 WIB

Gawat…!!! Team Operasional Penyelamatan Asset Negara Temukan Aktivitas Ilegal Logging Bebas Beroperasi di Bagansiapiapi

Kamis, 24 Oktober 2024 - 10:48 WIB

Polsek Kubu Salurkan Bantuan Sembako Pada Lansia Korban banjir.

Berita Terbaru