Danramil Bersama Kapolsek Dampingi Pengukuhan Paskibra Kecamatan Kuba.

PONIRIN

- Redaktur

Jumat, 16 Agustus 2024 - 11:41 WIB

50196 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



Rohil – baranews.
Danramil 04/Kubu diwakili Peltu Muhamedi bersama Kapolsek Kubu Iptu Kodam Firman Sidabutar SH.MH mendampingi Camat Kubu Babussalam Hassan Usman S.Pd.MM mengukuhkan anggota Paskibra.

Pengukuhan dilaksanakan di Aula Gedung Serba Guna Kepenghuluan Rantau Panjang Kiri Kamis 15/8-2024 dimulai sekitar Pukul 21:00 Wib malam.

Sebanyak 21 anggota Paskibra Siswa dan Siswi setingkat Sekolah Menengah Atas ( Sederajat) yang ada di Kecamatan Kuba mengirim utusan sebagai anggota Paskibra.

Turut hadir dalam Pengukuhan Siswa dan Siswi terbaik menjadi anggota Paskibra tahun 2024 yang akan menunaikan tugas mulia saat detik -detik Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang 79 diantaranya Camat Kuba Hassan Usman S.Pd.MM, Danramil 04/Kubu diwakili Peltu Muhamedi,Kapolsek Kubu Iptu Kodam F Sidabutar SH.MH,Datuk /Datin Penghulu,Korwil Pendidikan Kecamatan Kuba,Kepsek SMA N 1 dan Kepsek SMA N 2 Kecamatan Kuba serta para Orang Tua anggota Paskibra.

Usai Pengukuhan 21 anggota Paskibra Hassan Usman S.Pd.MM selaku Camat Kuba mengucapkan terima kasih kepada anggota TNI dari Koramil 04/Kubu dan Personil Polsek Kubu yang telah melatih serta memberikan Bimbingan selama kurang lebih satu Bulan kepada anggota Paskibra.

” Saya berharap kepada anggota Paskibra yang telah dikukuhkan agar menjalankan tugas mulia ini betul-betul memberikan yang terbaik sebab nantinya semua anggota Paskibra akan mendapatkan Piagam dan tentunya ini bisa menjadi Nilai tambah apabila usai tamat nantinya ada yang mau menjadi anggota TNI maupun Polri.” pungkasnya.

Baca Juga :  Dukung Program Han Pangan,Personil Koramil 04/Kubu Dampingi Petani.

Berita Terkait

Kadis DLH Rohil Suwandi, S.Sos., Pimpin Penanggulangan Tanggap Darurat KLB Malaria di Kecamatan Sinaboi
Tingkatkan Han Pangan,Babinsa Koramil 04-Kubu Dampingi Petani.
Presiden HIPEMAROHI Minta Bupati dan Wakil Bupati Rohil Terapkan Peraturan MENPAN-RB Nomor 21 Tahun 2024 Terkait Larangan Guru dan Nakes Menjadi Pj Penghulu
Pemkab Rohil Bakal di Laporkan ke Ombudsman RI Perwakilan Riau Jika Persoalan Gaji Honorer Masih di Abaikan
Begini Respon Plt. Staf Ahli Bupati Rohil Setelah di Beritakan Kinerjanya Disorot Publik Soal Status dan Gaji Honorer BPBD Masih Misteri
Kinerja Plt. Staf Ahli Bupati Nurmansyah, SSTP., M.Si Disorot Publik, Terkesan Lamban dan Cuek Hadapi Persoalan Daerah
Mahasiswa Asal Sungai Daun Desak Kapolres Usut Tuntas Kasus Miras Jack Daniels yang Tewaskan Dua Warga
Antisifasi Kebakaran, Personil Koramil 04-Kubu Patroli Karlahut.

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:44 WIB

Kadis DLH Rohil Suwandi, S.Sos., Pimpin Penanggulangan Tanggap Darurat KLB Malaria di Kecamatan Sinaboi

Senin, 21 April 2025 - 14:10 WIB

Tingkatkan Han Pangan,Babinsa Koramil 04-Kubu Dampingi Petani.

Minggu, 20 April 2025 - 15:42 WIB

Presiden HIPEMAROHI Minta Bupati dan Wakil Bupati Rohil Terapkan Peraturan MENPAN-RB Nomor 21 Tahun 2024 Terkait Larangan Guru dan Nakes Menjadi Pj Penghulu

Sabtu, 19 April 2025 - 19:14 WIB

Begini Respon Plt. Staf Ahli Bupati Rohil Setelah di Beritakan Kinerjanya Disorot Publik Soal Status dan Gaji Honorer BPBD Masih Misteri

Sabtu, 19 April 2025 - 16:49 WIB

Kinerja Plt. Staf Ahli Bupati Nurmansyah, SSTP., M.Si Disorot Publik, Terkesan Lamban dan Cuek Hadapi Persoalan Daerah

Sabtu, 19 April 2025 - 14:52 WIB

Mahasiswa Asal Sungai Daun Desak Kapolres Usut Tuntas Kasus Miras Jack Daniels yang Tewaskan Dua Warga

Sabtu, 19 April 2025 - 12:26 WIB

Antisifasi Kebakaran, Personil Koramil 04-Kubu Patroli Karlahut.

Sabtu, 19 April 2025 - 03:09 WIB

Ternyata Masih Banyak Honorer BPBD Rohil Belum Terima Gaji, Sikap Pemda Rohil Mulai di Pertanyakan..!!! 

Berita Terbaru

ROKAN HILIR

Tingkatkan Han Pangan,Babinsa Koramil 04-Kubu Dampingi Petani.

Senin, 21 Apr 2025 - 14:10 WIB

PEKANBARU

Bicara RUU TNI, UAS : Kita Ikut Keputusan Perwakilan Rakyat

Minggu, 20 Apr 2025 - 02:45 WIB