Nomor Whatsapp Ketua ASWIN Rohil Lama di Retas, Junaidi S Minta Kepada Masyarakat Jangan Tertipu 

Redaksi

- Redaktur

Minggu, 13 April 2025 - 13:50 WIB

50221 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BAGANSIAPIAPI, BaraNewsRiauBaraNewsRiau.Com| Nomor Whatsapp Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Asosiasi Wartawan Internasional (ASWIN) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Provinsi Riau di hacker atau retas oleh orang yang tidak bertanggungjawab.

Dari aksi tersebut pelaku berhasil mengelabui salah satu relasi atau teman dari Ketua ASWIN Rohil dengan mentransfer uang sejumlah Rp. 2.000.000 (dua juta rupiah) dengan dalih pinjaman untuk membantu Imam Masjid dan digantikan esok hari.

Baca Juga :  Danramil 04-Kubu Hadiri Musrenbang Tingkat Pemkep.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Saya baru tahu setelah diberitahukan oleh orang bersangkutan secara langsung, tentu saya kaget dengan kejadian itu,” Kata Junaidi. S kepada mediapesisirnews.com, Minggu (13/04/2025).

Ketua ASWIN Rohil itu terus menyampaikan kepada masyarakat, keluarga, relasi atau sahabat dan rekan rekannya bilamana ada yang mengatasnamakan dirinya dengan menggunakan profil akun whatsapp dengan nomor 081378036438 untuk tidak mengindahkan atau melayani.

Baca Juga :  Diduga Mafia Tanah Garap Ratusan Hektare Lahan di Wilayah Serusa

” Nomor whatsapp itu telah di hecker, saya meminta kepada masyarakat dan semua pihak untuk tidak melayani orang tersebut, semoga dengan adanya pernyataan ini, kedepannya tidak ada korban lagi,” Pungkas Junaidi. S.

Ketua ASWIN Rohil itu turut menyampaikan bahwa dirinya telah menggunakan nomor baru dengan profil yang berbeda dari akun whatsapp yang lama.

 

 

 

Penulis: Alek Marzen

Editor: Redaksi

Berita Terkait

Gaji Belum di Bayar, Puluhan Honorer BPBD Rohil Datangi Mess Pemda Rohil Minta Hak Gaji Dibayarkan
Antisifasi Kabakaran lahan, Babinsa Koramil 04/Kubu Patroli Karlahut.
Polsek Kubu diduga tak berani tahan  Tersangka penganiyaan, ada apa?
Personil Koramil 04-Kubu Sosialisasi Tentang Pendaftaran Secaba TNI-AD Tahun 2025.
Wakil Bupati Rohil Jhony Charles Tinjau Banjir Di Kepenghuluan Teluk Nilap.
Ciptakan Keamanan PHR, Personil Koramil 04-Kubu Giat Patroli.
Aktifitas Terganggu,Banjir Genangi Jalan Lintas Kubu.
Sidang Lanjutan Kasus Dugaan Penganiayaan Terhadap Anak di Pekaitan Gelar Minggu Depan, Ahmadi : Minta Keadilan dan Hukuman Setimpal 

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 18:12 WIB

Gaji Belum di Bayar, Puluhan Honorer BPBD Rohil Datangi Mess Pemda Rohil Minta Hak Gaji Dibayarkan

Selasa, 15 April 2025 - 13:10 WIB

Antisifasi Kabakaran lahan, Babinsa Koramil 04/Kubu Patroli Karlahut.

Selasa, 15 April 2025 - 10:24 WIB

Polsek Kubu diduga tak berani tahan  Tersangka penganiyaan, ada apa?

Senin, 14 April 2025 - 14:04 WIB

Personil Koramil 04-Kubu Sosialisasi Tentang Pendaftaran Secaba TNI-AD Tahun 2025.

Senin, 14 April 2025 - 13:43 WIB

Wakil Bupati Rohil Jhony Charles Tinjau Banjir Di Kepenghuluan Teluk Nilap.

Minggu, 13 April 2025 - 12:52 WIB

Ciptakan Keamanan PHR, Personil Koramil 04-Kubu Giat Patroli.

Minggu, 13 April 2025 - 12:25 WIB

Aktifitas Terganggu,Banjir Genangi Jalan Lintas Kubu.

Sabtu, 12 April 2025 - 17:25 WIB

Sidang Lanjutan Kasus Dugaan Penganiayaan Terhadap Anak di Pekaitan Gelar Minggu Depan, Ahmadi : Minta Keadilan dan Hukuman Setimpal 

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polsek Kubu diduga tak berani tahan  Tersangka penganiyaan, ada apa?

Selasa, 15 Apr 2025 - 10:24 WIB