SMPN 24 Pekanbaru melaksanakan ujian Assesment Nasional Berbasis Kompetensi (ANBK) di Labor komputer barunya

SRI IMELDA

- Redaktur

Kamis, 12 September 2024 - 14:19 WIB

50221 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru,baranewsriau.com – Rabu 11 September 2024, SMPN 24 Pekanbaru melaksanakan ujian ANBK dirumahnya sendiri tepatnya diLabor Komputernya yang baru. Dan ini yang pertama kali ujian ANBK dilakukan disekolah sendiri. Labor komputer SMPN 24 juga merupakan bantuan pemerintah pada tahun ini. Maka dengan itu ujian ANBK dapat dilakukan dirumah sendiri pada tahun ini. Alhamdulllah kita sudah punya Labor sendiri dan dapat melakkukan ujian ANBK di sekolah sendiri ucap buk Hj. Legi Allegiwiyanti, S.pd. (11/09/2024)

 

Sebelumnya siswa didik SMPN 24 harus menumpang ditempat lain. Tapi sekarang sudah bisa dilakukan disekolah sendiri berkat perhatian dan bantuan pemerintah tentang tersedianya Labor disekolah kami. Hal ini juga tak luput dari bantuan SDN 162 yang ikut membantu meminjamkan chromebook sehingga terlaksanaknya ujian ANBK di sekolah SMPN 24.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Ucapan terima kasih disampaikan kepada kepala sekolah SDN 162 yang turut serta membantu kami SMPN 24 dalam rangka meminjamkan chromebooknya. Walaupun chromebook yang didapat belum memadai banyaknya jumlah anak didik SMPN 24, tapi tetap bisa dilakukan dengan baik dan aman. Karena chromebook tidak mencukupi banyaknya siswa didik, kepala sekolah SMPN 24 menggunakan 2 sisi ujian ANBK nya.

Baca Juga :  Rumah Zakat Bantu 5 Pelajar di Pekanbaru Lunasi Tunggakan Sekolah

 

Ujian Assessment Nasional Berbasis Kompetensi dilakukan 2 hari, tanggal 11 septembet 2024 sampai dengan tanggal 12 September 2024. Tepatnya hari Rabu dan hari kamis. Dan ini merupakan gelombang 2 ujian ANBK dilaksanakan.

 

Untuk ujian sisi pertama diikuti 23 peserta didik dan dilanjuti dengan 22 peserta didik. Jadwal pertama yang dilakukan SMPN 24 untuk ujian ANBK yaitu berupa literasi. Masing masing menjadi tiga tahap. Dan akan diakhiri dengan survey lingkungan belajar. Dan untuk hari kedua merupakan Numerasi.

 

Literasi merupakan kemampuan seseorang untuk menulis, membaca, mendengarkan sehingga dapat berkomunikasi dengan efektif. Hal ini diharapkan peserta didik yang mengikuti ujian ANBK dapat memahami, apa yang dimaksud dengan literasi.

Sedangkan Numerasi merupakan kemampuan untuk menggunakan angka dan simbol dalam matematika dasar untuk memecahkan masalah sehari hari. Numerasi dilakukan tepatnya di hari kedua kamis 12 September 2024

Baca Juga :  Pasca Penangkapan TFT, PJ Gubri Tunjuk Roni Rakhmat Sebagai Plt Kepala Disdik Riau

 

Dari wawancara awak media dengan peserta didik SMPN 24 yang mengikuti ujian ANBK disekolahnya mengatakan sangat senang mengikuti ujian Assessment Nasional Berbasis Kompetensi (ANBK) dengan menggunakan chromebook apalagi dilaksanakan disekolah sendiri jadi ngak repok repok harus keluar sekolah untuk ikut ujian ANBK namun ada juga peserta didik lainnya yang merasa sulit karena merasa canggung menggunakan chromebook ucapnya (11/09/2024).

 

Dari keterangan peserta didik tersebut kepala sekolah ibu Hj. Legi Allegiwiyanti, S.pd akan membuat program untuk kedepannya peserta didik SMPN 24 harus pandai dan bisa menggunakan chromebook sehingga Labor dan chromebook yang ada disekolah dapat digunakan dan dimanfaatkan. Dan ini tentunya kerja keras kepala sekolah dengan guru bidang studi dan guru lainnya demi meningkatkan mutu anak didik. (12/9/2024) Bu Hj. Legi Allegiwiyanti, S.pd juga berharap Semoga kedepannya SMPN 24 dapat mengikuti ujian ANBK tanpa harus menggunakan 2 sesi. Hal ini tak lepas dari kelengkapan chromebook dan siswa didik yang ada disekolahnya.

 

Sri imelda

Berita Terkait

Bicara RUU TNI, UAS : Kita Ikut Keputusan Perwakilan Rakyat
Polda Riau Gelar Serentak “Karhutla Fun Run 2025” di 12 Kab/Kota Pada Hari Minggu 13 April 2025
Daftarkan Segera “Dalam Rangka HUT Ke-66 “KOREM 031/WB Gelar Turnamen Golf Jalin Silaturahmi TNI Dan Masyarakat.
Kapolda Silahturahmi Ke Kampus, Harap Polda Riau Bisa Bersinergi Dengan Civitas Akademika UNRI
Kapolda Riau Laksanakan Kunjungan Silaturahmi ke Lembaga Adat Melayu Riau
Dikonfirmasi Terkait Kasus Dugaan Penipuan Mirwansyah Dihentikan, Dirreskrimum Polda Riau Diam Bungkam
Kapolda Riau dan Dirlantas Tinjau Pos Pengamanan di Siak, Pastikan Kenyamanan Pemudik
Dirlantas Dampingi Kapolda Riau Tinjau Pospam di Siak & Pelalawan, Irjen Herry: “Pelayanan Kepada Masyarakat Harus Magnum Opus”

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 15:42 WIB

Presiden HIPEMAROHI Minta Bupati dan Wakil Bupati Rohil Terapkan Peraturan MENPAN-RB Nomor 21 Tahun 2024 Terkait Larangan Guru dan Nakes Menjadi Pj Penghulu

Sabtu, 19 April 2025 - 21:11 WIB

Pemkab Rohil Bakal di Laporkan ke Ombudsman RI Perwakilan Riau Jika Persoalan Gaji Honorer Masih di Abaikan

Sabtu, 19 April 2025 - 19:14 WIB

Begini Respon Plt. Staf Ahli Bupati Rohil Setelah di Beritakan Kinerjanya Disorot Publik Soal Status dan Gaji Honorer BPBD Masih Misteri

Sabtu, 19 April 2025 - 14:52 WIB

Mahasiswa Asal Sungai Daun Desak Kapolres Usut Tuntas Kasus Miras Jack Daniels yang Tewaskan Dua Warga

Sabtu, 19 April 2025 - 12:26 WIB

Antisifasi Kebakaran, Personil Koramil 04-Kubu Patroli Karlahut.

Sabtu, 19 April 2025 - 03:09 WIB

Ternyata Masih Banyak Honorer BPBD Rohil Belum Terima Gaji, Sikap Pemda Rohil Mulai di Pertanyakan..!!! 

Jumat, 18 April 2025 - 13:36 WIB

Personil Koramil 04-Kubu Ajak Warga Ciptakan Kerukunan.

Kamis, 17 April 2025 - 22:29 WIB

Kasubbag Umum BPBD Rohil Lempar Bola Ke Atasan Terkait Persoalan Gaji 96 Honorer 5 Bulan Belum Dibayar

Berita Terbaru

PEKANBARU

Bicara RUU TNI, UAS : Kita Ikut Keputusan Perwakilan Rakyat

Minggu, 20 Apr 2025 - 02:45 WIB